03 Agustus 2024

[Kekasihku Bulan]

Tulis aku selepas subuh
Ketika ayat-ayat Tuhan bergemuruh
Tubuhmu utuh, nafas melenguh
Peluk erat puisi-puisi, kucup minum cairan ruh

3 Agustus 2024

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Toko Buku LNTRA
Hak Cipta Isi © Amry Rasyadany. Diberdayakan oleh Blogger.